Nomor 10 Totti Tidak Bakal Dipensiunkan
Gia Yuda Pradana | 10 Juni 2017 12:32
Bola.net - - Selama ini, nomor 10 AS Roma sudah sangat identik dengan Francesco Totti. Seiring laga terakhir Totti dengan seragam Roma, tentu tak sedikit yang bertanya-tanya tentang kelanjutan nomor 10.
Totti adalah ikon dan legenda nomor satu Roma. Apakah Roma akan mengambil langkah yang sama dengan Napoli atau AC Milan yang memesiunkan nomor 10 Diego Maradona maupun nomor 3 Paolo Maldini?
Menurut Il Messaggero, tidak. Roma tidak bakal memesiunkan nomor 10 Totti. Totti sendiri kabarnya juga setuju dengan langkah tersebut.
Ini sama seperti Juventus dengan nomor 10 Alessandro Del Piero.
Menurut Il Messaggero, Totti juga merasa kalau nomor keramat itu perlu dijadikan tujuan bagi generasi mendatang. Nomor itu untuk siapapun yang pantas memakainya.
Hanya saja, rasanya mungkin bakal aneh saat melihat nama di atas nomor 10 itu bukan lagi 'Totti'.
Klik juga:
- Totti Art: Persembahan Untuk Il Capitano
- Saat Francesco Totti Melepas Ban Kaptennya
- Banjir Air Mata di Perpisahan Sang Raja Roma
- Totti 25 Musim, 47098 Menit, 250 Gol, 1 Klub
- Jersey Spesial Persembahan Lawan Terakhir Totti
- 10 Selebrasi Ikonik Francesco Totti
- No Totti No Party, 10 Laga Terbaik Il Gladiatore
- Totti dan Roma, Sebuah Perpisahan
- Jenius, 10 Assist Terbaik Francesco Totti
- 10 Foto Totti Pilihan Terfavorit Fotografer Roma
- 10 Kiper Yang Paling Sering Dibobol Totti
- 10 Gol Terindah Francesco Totti Sang Fantasista
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Dilindas Madrid, Chiellini Tolak Salahkan Higuain
Liga Champions 9 Juni 2017, 22:29 -
Chiellini: Laga Madrid Akan Jadi Pengalaman Berharga
Liga Champions 9 Juni 2017, 21:53 -
Bonucci Bantah Rumor Akan Tinggalkan Juventus
Liga Inggris 9 Juni 2017, 17:45 -
Verratti Kirim Signal Gabung Juventus
Liga Italia 9 Juni 2017, 17:04 -
Juventus Saingi MU Incar Bek 60 Juta Euro Marquinhos
Liga Italia 9 Juni 2017, 14:09
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40