Nedved: 'Pemain Kelas Dunia' Juve Telah Kembali!
Editor Bolanet | 9 Desember 2012 06:00
Allenatore Bianconeri itu sejatinya sempat dijatuhi hukuman skorsing mendampingi pasukannya berlaga hingga akhir musim, namun dengan adanya pemotongan hukuman ia bisa kembali pekan ini.
Nedved pun menyambut hal itu dengan sebuah candaan, Hari-hari bahagia para pemain telah berakhir. Jika saya pemain, saya tak akan pernah berharap dibentaki Conte dari bench.
Pelatih kelas dunia yang sempat diskorsing telah kembali dan dengan keberadaannya akan membuat siapa pun sulit menghentikan kami, imbuh Nedved.
Pria asal Republik Ceko itu menambahkan tetap memuji kinerja para pemain selama tidak didampingi Conte secara langsung, dan hal itu sekarang sudah berakhir sejak bertandang ke Palermo hari ini, Minggu (09/12). (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zamparini: Pemain Hebat di Juve Cuma Pirlo
Liga Italia 8 Desember 2012, 20:00 -
Juve Bakal Tawar Llorente 6 Juta Euro
Liga Italia 8 Desember 2012, 06:25 -
Liga Italia 8 Desember 2012, 04:58
-
Pandev: Inter-Napoli Tidak Krusial
Liga Italia 8 Desember 2012, 02:41 -
Tiga Raksasa Italia Minati Balotelli
Liga Italia 8 Desember 2012, 00:03
LATEST UPDATE
-
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39 -
Manchester United Bakal Korbankan 3 Pemain untuk Beli Striker Baru
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:19 -
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23