Nedved: Buffon Pensiun, Sepakbola Kehilangan Legenda
Febrian Widyachrisma | 15 Mei 2018 05:08
Bola.net - - Wakil Presiden , Pavel Nedved mengindikasikan bahwa Gianluigi Buffon akan pensiun pada akhir musim ini. Buffon memang akan menggelar konferensi pers pada hari Selasa waktu setempat, meski agenda yang bakal dibicarakan masih simpang siur.
Namun rumor yang muncul adalah Buffon akan mengumumkan keputusannya untuk pensiun dari lapangan hijau. Kabarnya, Buffon akan bergabung ke staf teknis atau kepelatihan timnas Italia. Menurut Nedved, hal itu adalah sebuah kehilangan besar bagi sepakbola.
Tanpa Gigi Buffon, sudah pasti akan sulit. Kami datang bersama ke Juventus pada 2001. Dia adalah legenda sepakbola dunia. Jika dia memutuskan untuk pensiun, maka hal itu akan jadi kehilangan besar bagi sepakbola, terang Nedved kepada Tutti Convocati.
Nedved juga memberikan komentar mengenai masa depan Massimiliano Allegri yang saat ini menjadi incaran Arsenal. Secara pribadi, ia sendiri masih betah bekerja di Juventus.
Soal Allegri bertahan atau tidak, saya rasa itu bisa menunggu. Saat ini kami masih harus menikmati beberapa hari ke depan karena gila saja rasanya bisa meraih tujuh Scudetti beruntun. Secara pribadi, saya juga bahagia di sini. Saya berharap akan bisa tetap bekerja sebagai Wakil Presiden.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Gagal Terus Jadi Juara UCL, Ini Penjelasan Marotta
Liga Champions 14 Mei 2018, 23:51 -
Penunjukan Allegri Sebagai Pelatih Juve Sempat Diprotes Juventini
Liga Italia 14 Mei 2018, 22:49 -
Mustahil Bagi Arsenal Untuk Bisa Gaet Allegri
Liga Italia 14 Mei 2018, 22:20 -
Carlos Tevez Umumkan Bakal Pensiun Tahun 2019
Amerika Latin 14 Mei 2018, 21:37 -
Masa Depan Buffon Diputuskan Pekan Depan
Liga Italia 14 Mei 2018, 20:43
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39