Nasehat Conte Tentang Kegagalan Juve di Eropa
Editor Bolanet | 16 April 2013 17:03
Pasukan Antonio Conte disingkirkan Bayern Munich dan gagal maju ke semifinal, namun meski begitu sang pelatih berpesan tak perlu lama-lama berlarut dalam duka karena setiap kejadian ada pelajarannya.
Orang tidak harus kecewa atau sedih. Kami mencapai babak delapan besar di Eropa dan itu tetap merupakan prestasi luar biasa, ucapnya di situs resmi juventus.com.
Kami telah tetap di puncak liga dari tahun lalu dan jika tim seperti kami mengalami depresi setelah tersingkir melawan Bayern Munich, maka saya benar-benar tidak mengerti apa-apa tentang sepak bola, lanjutnya memuji respon timnya dengan menang atas pagi ini.[initial] (juve/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lima Pemain Juve Dalam Bahaya Kartu Kuning
Liga Italia 15 April 2013, 19:49 -
Hadapi Juventus, Lazio Harus Tampil 150 Persen
Liga Italia 15 April 2013, 15:10 -
Conte: Laga Lazio-Juve Ditentukan Stamina Pemain
Liga Italia 15 April 2013, 14:40 -
21 Skuad Juventus Hadapi Lazio
Liga Italia 15 April 2013, 14:20 -
Conte: Digasak Bayern, Mental Juve Tak Amblas
Liga Italia 15 April 2013, 13:22
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40