Napoli vs Inter, Higuain Ancaman Terbesar Nerazzurri
Editor Bolanet | 24 November 2015 19:54
Kata Materazzi, alasannya adalah keberadaan Gonzalo Higuain di skuat Napoli. Menurutnya, pemain Argentina tersebut merupakan salah satu striker terbaik di dunia saat ini.
Saat ini, Napoli adalah lawan yang menakutkan. Mereka adalah tim yang sangat terorganisir. Semua berlari tanpa lelah demi tim, ujar Materazzi seperti dikutip Football Italia.
Mereka juga memiliki Gonzalo Higuain, satu dari lima striker terbaik di dunia, imbuhnya.
Di Serie A musim ini, Higuain telah mengemas 10 gol dan dua buah assist dalam 13 penampilan. Jadi, wajar jika Materazzi melabelinya sebagai ancaman terbesar bagi Nerazzurri. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 18 November 2015, 09:27
-
Diet ala Messi Ternyata Ditiru Higuain
Liga Italia 17 November 2015, 08:47 -
Mimpi Napoli dan Tantangan Mengulangi Era Kejayaan Maradona
Editorial 16 November 2015, 12:38 -
5 Gol Terbaik Serie A 2015/16 Giornata 12
Editorial 12 November 2015, 15:38 -
Agen Tegaskan Higuain Tak ke Chelsea
Liga Italia 11 November 2015, 09:02
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40