Napoli: Tak ada Ejekan Rasis Kepada Balotelli
Editor Bolanet | 9 Februari 2014 20:25
Dalam laga Napoli versus Milan Minggu dini hari tadi, Balotelli terlihat menangis di bench Rossoneri setelah ditarik keluar. Adegan tersebut memunculkan spekulasi bahwa pemain keturunan Ghana tersebut mendapat serangan bernada rasis dari tuan rumah Napoli.
Sehubungan dengan munculnya perdebatan di Facebook, bahwa Mario Balotelli menangis di stadion karena nyanyian rasis, Napoli menggarisbawahi bahwa hal tersebut tidak benar, tulis pernyataan pihak Napoli.
Semua orang yang hadir di stadion bisa mengatakan bahwa tidak ada nyanyian rasis terhadap Balotelli. Tidak pernah ada nyanyian rasis di San Paolo kepada siapapun, imbuh pernyataan tadi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 8 Februari 2014, 21:48
-
Benitez Harapkan Perlawanan Keras Milan
Liga Italia 8 Februari 2014, 13:50 -
Benitez: Seedorf Bawa Angin Positif ke Serie A
Liga Italia 8 Februari 2014, 13:10 -
Ronaldo: Terlepas Dari Ulahnya, Balotelli Seorang Pemain Hebat
Liga Champions 8 Februari 2014, 03:35 -
Skuat Lengkap Milan Tandang ke Napoli; Minus Honda
Liga Italia 8 Februari 2014, 01:52
LATEST UPDATE
-
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40