Napoli Curiga Ada 'Terowongan Rahasia' Bagi Conte
Editor Bolanet | 21 Oktober 2012 22:18
Napoli gagal menempel ketat setelah kalah 0-2 dari juara bertahan Serie A pada giornata 8 di Juventus Stadium dini hari tadi. Hasil tersebut nampaknya menimbulkan kecurigaan mereka terhadap kubu lawan.
Partenopei curiga bahwa Juventus Arena menyediakan terowongan rahasia untuk Conte agar bisa masuk ke ruang ganti. Mereka pun meminta agar otoritas tertinggi sepak bola Italia melakukan penyelidikan.
Pada laga tersebut, Conte yang mendapat larangan untuk mendampingi klub terlihat duduk di belakang Plexiglas tribun VIP. Meski begitu, Napoli tetap saja meminta dilakukan investigasi.
Dengan adanya laporan tersebut, Juventus tentu saja merasa tersinggung. Tak ayal hal itu membuat hubungan antara keduanya semakin memburuk.
Di sisi lain, Bianconeri pun juga melayangkan protes terkait kasus penamparan staf Napoli kepada petugas Juventus serta kelakuan suporter mereka yang merusak fasilitas umum yang ada di Juventus Stadium. [initial]
LIGA ITALIA - Juve Ajukan Komplain Resmi Kepada Napoli (foti/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fernando Llorente Kembali Dicadangkan Bilbao
Liga Spanyol 20 Oktober 2012, 19:30 -
Del Bosque: Pirlo Pantas Raih Ballon d'Or
Liga Italia 20 Oktober 2012, 17:45 -
Liga Italia 20 Oktober 2012, 10:47
-
Giovinco: Juventus Hormati Napoli
Liga Italia 20 Oktober 2012, 10:30 -
Data dan Fakta Serie A Matchday 8: Juventus vs Napoli
Liga Italia 20 Oktober 2012, 10:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23