Mustafi Balas Cercaan dan Kritik Pasca Kemenangan Derby
Rero Rivaldi | 20 November 2017 15:35
Bola.net - - Shkodran Mustafi memanfaatkan sukses atas di derby London Utara pekan lalu untuk membalas beberapa komentar negatif yang belakangan diarahkan pada dirinya dan The Gunners.
Gol tandukan pemain Jerman memanfaatkan umpan Mesut Ozil dan aksi Alexis Sanchez usai bekerja sama dengan Alexandre Lacazette, memastikan tuan rumah menang 2-0 dalam pertandingan yang berlangsung di Emirates pekan lalu.
Hasil tersebut seolah menjadi momen tepat bagi Arsenal untuk membuktikan diri, usai sepekan sebelumnya banyak yang mengatakan permainan mereka sudah menurun dan telah terjadi pergeseran peta kekuatan di London Utara dengan menanjaknya prestasi Spurs.
Dan usai laga berakhir, Mustafi mengatakan di Express: Para pemain asing tidak berusaha cukup keras - itu yang media pikirkan. Seperti biasa, Arsenal dianggap sudah mati. Arsenal takkan bangkit. Selalu sama.
Kami selalu katakan bahwa kami masih hidup, kami selalu percaya pada diri kami sendiri, kami selalu coba memberikan semuanya di atas lapangan, dan tentunya di pertandingan seperti ini anda harus menunjukkan karakter.
Kami melakukannya dan anda harus memberikan kredit pada tim. Tidak ada gunanya membicarakan apa yang terjadi sebelumnya, apa yang dipikirkan semua orang dan siapa yang dianggap sebagai tim terbaik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Ozil dan Alexis Cinta Arsenal dan Ingin Bertahan
Liga Inggris 19 November 2017, 20:51 -
Pochettino Anggap Kemenangan Arsenal Tidak Sah karena Gol Offside
Liga Inggris 19 November 2017, 13:30 -
Kalahkan Spurs, Wenger Puji Ozil dan Pertahanan Arsenal
Liga Inggris 18 November 2017, 22:06 -
Ini Komentar Ozil Usai Kalahkan Tottenham
Liga Inggris 18 November 2017, 21:53 -
Eric Dier Kecewa Usai Dibungkam Arsenal
Liga Inggris 18 November 2017, 21:41
LATEST UPDATE
-
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01 -
Jadwal dan Link Live Streaming FA Cup 2024/25: Quarter Final di Vidio
Liga Inggris 25 Maret 2025, 14:38 -
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 14:30 -
Justin Hubner dan Ragnar Oratmangoen, Harapan Baru Timnas Indonesia!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:27 -
Timnas Indonesia dan Total Football: Indahnya Impian dan Pahitnya Realita
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:23 -
Timnas Indonesia vs Bahrain: 3 Poin dan Memperbaiki Selisih Gol
Tim Nasional 25 Maret 2025, 14:05
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10