Murillo Ingin Hentikan Dominasi Juventus
Editor Bolanet | 12 Agustus 2015 12:13
Di musim kemarin Nerazzuri menjalani musim yang mengecewakan setelah hanya mampu menempati posisi delapan. Roberto Mancini akhirnya membenahi skuatnya dengan mendatangkan sejumlah pemain baru di musim panas ini.
Murillo merupakan salah satu pemain baru yang datang setelah ditransfer dari . Dengan kekuatan baru, Murillo berharap Inter bisa menghentikan dominasi di Italia.
“Juventus adalah tim yang kuat dan menjadi salah satu tim penting di sepakbola Italia. Namun saya berpikir Inter bisa mengubah sejarah ini, kata Murillo kepada Premium Sport.
Scudetto? Ini harus menjadi target kami.”[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 11 Agustus 2015, 19:31
-
Pirlo: Juventus Pasti Scudetto Lagi
Liga Italia 11 Agustus 2015, 16:16 -
Sevilla Masih Sabar Tunggu Llorente
Liga Spanyol 11 Agustus 2015, 08:19 -
Transfer Siqueira Akan Selesai Dalam Dua Hari
Liga Italia 11 Agustus 2015, 01:24 -
Marchisio: Juve Bungkam Semua Keraguan
Liga Italia 10 Agustus 2015, 21:38
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39