Mr. Bee Percepat Proses Takeover Milan?
Editor Bolanet | 22 April 2015 17:11
- Pengusaha asal Thailand, Bee Taechaubol, dikabarkan bakal mempercepat proses takeover AC Milan di akhir pekan ini.
Semula, pria yang akrab disapa Mr. Bee itu dijadwalkan akan tiba di Milan hari Minggu (26/04) mendatang. Ia akan meneken dokumen-dokumen yang membuatnya menuntaskas proses pembelian saham Rossoneri dari tangan Silvio Berlusconi.
Namun menurut klaim dari Sky Sport Italia, Mr. Bee mengubah rencananya. Ia disebut akan memajukan jadwalnya ke Italia. Ia akan tiba di Milan dua hari lebih cepat, alias di hari Jumat (24/04).
Jika proses penandatanganan itu tuntas, Mr. Bee tak hanya akan menerima 20 persen saham Berlusconi lebih dahulu. Kemudian, secara bertahap, dalam 12 bulan ia akan mengakuisisi 45 persen saham yang tersisa di tangan mantan PM Italia tersebut. [initial]
(sky/dim)
Semula, pria yang akrab disapa Mr. Bee itu dijadwalkan akan tiba di Milan hari Minggu (26/04) mendatang. Ia akan meneken dokumen-dokumen yang membuatnya menuntaskas proses pembelian saham Rossoneri dari tangan Silvio Berlusconi.
Namun menurut klaim dari Sky Sport Italia, Mr. Bee mengubah rencananya. Ia disebut akan memajukan jadwalnya ke Italia. Ia akan tiba di Milan dua hari lebih cepat, alias di hari Jumat (24/04).
Jika proses penandatanganan itu tuntas, Mr. Bee tak hanya akan menerima 20 persen saham Berlusconi lebih dahulu. Kemudian, secara bertahap, dalam 12 bulan ia akan mengakuisisi 45 persen saham yang tersisa di tangan mantan PM Italia tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mancini Yakin Inzaghi Bakal Sukses di Milan
Liga Italia 21 April 2015, 23:00 -
Carlos Bacca Buka Peluang Gabung Milan
Liga Spanyol 21 April 2015, 22:38 -
Gagal Bekuk Inter, Lopez Sebut Kans Milan ke Eropa Sulit
Liga Italia 20 April 2015, 22:45 -
Milan Segera Berganti Bos Dalam Sepekan ke Depan
Liga Italia 20 April 2015, 21:53 -
Kontroversi Derby, Ranocchia 'Serang' Wasit
Liga Italia 20 April 2015, 15:31
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39