Moratti Dukung Pirlo ke Inter
Editor Bolanet | 6 November 2015 09:46
Pirlo, 36, pernah memperkuat Inter periode 1998-2001, tapi lebih sering dipinjamkan ke klub lain. Pirlo lalu pindah ke AC Milan dan namanya mulai berkibar. Dengan 2011-2015, Pirlo semakin cemerlang.
Pirlo? Itu ide yang bagus. Menurut saya, ini sangat menarik, kata Moratti menanggapi isu transfer Pirlo, seperti dikutip Football Italia.
Selama MLS libur, sudah biasa para pemain menjalani masa pinjaman di Eropa. Menurut SportMediaset, pelatih Roberto Mancini berencana 'memulangkan' Pirlo ke Giuseppe Meazza.
Menurut media Italia tersebut, Mancini butuh Pirlo untuk mengatasi kurangnya unsur kreativitas di lini tengah La Beneamata. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Sebut Pirlo Bisa Gabung Inter Milan
Liga Italia 5 November 2015, 14:18 -
Tak Hanya Man City, Inter Juga Ingin Pulangkan Pirlo
Bola Dunia Lainnya 4 November 2015, 17:49 -
MLS Rehat, Pirlo ke Manchester City?
Bola Dunia Lainnya 29 Oktober 2015, 20:12 -
11 Penendang Bebas Paling Mematikan di Eropa
Editorial 28 Oktober 2015, 16:13 -
Gattuso Anggap Pirlo Sebagai Mantan Tehebat
Liga Inggris 27 Oktober 2015, 21:09
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39