Montella Sebut Permainan Fiorentina Aneh
Editor Bolanet | 9 Maret 2014 22:30
Menurut Montella, permainan 'tak seperti biasanya' yang ditunjukkan timnya di babak pertama inilah yang menjadi salah satu penyebab kekalahan dari Juventus.
Ketika anda melawan tim seperti Juventus, banyak hal yang tergantung pada mereka. Kami bermain sangat dalam di babak pertama, namun Juve juga tak benar-benar memiliki banyak peluang mencetak gol, jelas Montella kepada Sky Sport Italia.
Ini bukanlah permainan yang ingin kami mainkan. Kami lebih baik di babak kedua dan memiliki peluang untuk menyamakan kedudukan. Saya puas dengan reaksi tim usai menjalani babak pertama yang aneh karena kami tak biasanya bermain seperti itu, tegasnya.
Fiorentina sendiri akan kembali bertemu Juventus di babak 16 besar Liga Europa pada Kamis (13/3) mendatang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus dan Napoli Berebut Kolarov
Liga Italia 8 Maret 2014, 11:10 -
Preview: Juventus vs Fiorentina, Ujian Sulit Capolista
Liga Italia 8 Maret 2014, 06:32 -
Peminat Alvaro Morata Bertambah Banyak
Liga Spanyol 8 Maret 2014, 05:35 -
Madrid Andalkan Varane Untuk Rayu Pogba
Liga Champions 8 Maret 2014, 04:47 -
Agnelli: Masa Depan Conte Berada di Juventus
Liga Italia 8 Maret 2014, 02:30
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39