Milito: Inter Harus Sabar dan Memegang Teguh Keyakinan
Editor Bolanet | 21 November 2014 02:22
La Beneamata memang sudah menunjuk Roberto Mancini untuk melanjutkan perjuangan. Tapi mantan striker Inter, Diego Milito merasa mantan timnya itu membutuhkan waktu untuk bisa benar-benar menyatu.
Saya lihat Inter sedang kembali membangun tim, mereka baru mengganti manajer, dibutuhkan waktu sebelum mereka benar-benar menemukan keseimbangan di atas lapangan hijau.
Inter akan melewati tahap yang sulit, mereka harus menemukan keseimbangan. Banyak dari kami, pemain-pemain veteran yang meninggalkan Inter di waktu bersamaan, banyak perubahan terjadi dalam waktu yang pendek, anda harus bersabar dan memegang keyakinan dengan teguh. tutur striker berjuluk El Principe tersebut pada Perform.
Derby della Madoninna akan menjadi ujian pertama Inter bersama Mancini di giornata ke-12, Senin 24 November nanti pukul 02.45 WIB. [initial]
Update berita Serie A mu di sini
- Diego Milito Yakin Mancini Akan Membawa Inter Meraih Kejayaan
- Buffon Bicara Momen Penyesalan Bersama Juventus
- Juventus Resmi Perpanjang Kontrak Buffon dan Chiellini
- Allegri Anggap Kembalinya Mancini Penting Untuk Serie A
- Moratti: Mancini Pelatih Hebat
- 'Gignac Bisa Jadi Eric Cantona di Inter'
- Juventus Musuh 'Nomor Satu' Lazio
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Milito Yakin Mancini Akan Membawa Inter Meraih Kejayaan
Liga Italia 20 November 2014, 22:41 -
Moratti: Mancini Pelatih Hebat
Liga Italia 20 November 2014, 20:52 -
Buffon Bicara Momen Penyesalan Bersama Juventus
Liga Italia 20 November 2014, 20:39 -
Dipecat Inter, Moratti Anggap Mazzarri Kurang Beruntung
Liga Italia 20 November 2014, 20:22 -
Juventus Resmi Perpanjang Kontrak Buffon dan Chiellini
Liga Italia 20 November 2014, 19:05
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39