Milan Sewa Psikiater Khusus Untuk Balotelli?
Editor Bolanet | 25 September 2013 14:25
Balotelli mendapatkan hukuman tersebut setelah melakukan protes secara berlebihan kepada wasit Luca Banti usai laga kontra akhir pekan kemarin.
Kubu Milan sendiri sudah memastikan bahwa pihaknya tak akan melakukan banding terhadap hukuman larangan bertanding tiga laga Balotelli dan ia harus absen di grande partita kontra bulan depan.
Seperti dilansir La Stampa, kubu Rossoneri saat ini tengah mempertimbangkan untuk mempekerjakan seorang psikiater guna menangani masalah mental Balotelli serta para pemain muda mereka.
Selain Balotelli, pemain Milan lainnya yang cukup sering dilanda masalah mental adalah penyerang Stephan El Shaarawy. [initial]
(foti/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Tak Ajukan Banding, Balotelli Absen Lawan Juve
Liga Italia 24 September 2013, 19:16 -
Capello: Ronaldo Lebih Baik Ketimbang Van Basten
Liga Champions 24 September 2013, 10:25 -
Abate Sarankan Balotelli Untuk Kontrol Emosi
Liga Italia 24 September 2013, 05:23 -
Punya Ozil, Flamini Optimis Arsenal Bakal Juara EPL
Liga Inggris 24 September 2013, 04:35 -
Milan Bersiap Ajukan Banding Soal Hukuman Balotelli
Liga Italia 24 September 2013, 03:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39