Milan Segera Temui MU untuk Bahas Transfer Fellaini
Editor Bolanet | 19 Januari 2016 06:46
Rossoneri berharap untuk mendapatkan pemain jangkung dari Belgia tersebut untuk mengokohkan lini tengah. Sebelumnya, Milan dikabarkan telah mengajukan penawaran peminjaman namun ditolak.
Selama bursa transfer bulan Januari ini masih berlangsung, Milan masih akan berusaha untuk mendapatkannya. Adriano Galliani sebagai juru transfer klub asal Italia itu akan menemui sang agen.
Berdasarkan klaim Calciomercato, Milan akan tetap mengajukan penawaran peminjaman dengan opsi pembelian di akhir musim. Sementara itu, MU tetap pada pendiriannya ingin menjual Fellaini secara langsung dengan harga 19 juta pounds. Dua rencana yang berbeda dari kedua belah pihak ini yang dipercaya akan membuat kesepakatan sulit tercapai. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hargreaves Sarankan MU Tak Rekrut Anderson
Liga Inggris 18 Januari 2016, 21:43 -
Schneiderlin Ungkap Pertengkaran di Man United
Liga Inggris 18 Januari 2016, 21:35 -
Bale dan Ronaldo Diyakini Tak Bakal ke MU
Liga Inggris 18 Januari 2016, 18:24 -
Van Gaal: Rooney Mainkan Peran Vital di MU
Liga Inggris 18 Januari 2016, 14:57 -
Carragher: Liverpool vs MU, Kemenangan yang Terpenting
Liga Inggris 18 Januari 2016, 14:00
LATEST UPDATE
-
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Chile vs Ekuador 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23