Milan Ramaikan Perburuan Guardiola
Editor Bolanet | 6 Juli 2012 13:00
Sebuah berita di Spanyol melaporkan adanya beberapa perwakilan dari Milan baru bertemu dengan Guardiola, untuk membicarakan kemungkinan kerja sama kedua pihak di waktu yang akan datang.
Guardiola saat ini tengah menjalani masa cuti dari kerja kepelatihan, setelah menangani Barca dalam empat tahun terakhir, di mana pada kurun waktu tersebut ia sudah menghasilkan 14 trofi bergengsi bagi Blaugrana.
Sebelumnya muncul spekulasi di akhir musim lalu bahwa Rossoneri juga masih mempertimbangkan masa depan pelatih Massimiliano Allegri, meskipun ia baru saja menandatangani kontrak baru bersama klub.
Selain AC Milan, Guardiola juga beberapa kali dihubungkan dengan klub-klub besar Eropa, seperti raksasa Premier League dan Bayern Munich dari Bundesliga. [initial]
Liga Italia - Galliani: Menahan Silva Layaknya Merekrut Pemain Baru (foti/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah, Riquelme Tinggalkan Boca
Bola Dunia Lainnya 5 Juli 2012, 18:03 -
Iniesta Tak Ingin Saingi Messi Rebut Ballon d'Or
Liga Spanyol 5 Juli 2012, 16:01 -
Aragones: Spanyol Bukan Barcelona
Piala Eropa 5 Juli 2012, 07:30 -
Alba: Saya Bergabung Dengan Klub Terhebat
Liga Spanyol 4 Juli 2012, 22:50 -
Valdano: Madrid Sudah Sepadan Barca
Liga Spanyol 4 Juli 2012, 16:53
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23