Milan, Inter dan Napoli Inginkan Bek Juventus
Editor Bolanet | 28 Desember 2015 10:52
Dilansir Tuttosport, AC Milan, Inter Milan dan sama-sama menginginkan jasa Caceres. Tiga klub tersebut berniat memperkuat lini belakang mereka sebelum musim ini masuk paruh kedua dan Caceres dipandang sebagai calon rekrutan yang ideal.
Kontrak Caceres di Juventus akan habis akhir musim nanti dan sepertinya tidak bakal diperpanjang. Penjualan di bursa musim dingin pun jadi pertimbangan.
Gara-gara cedera, Caceres sendiri memang mulai kehilangan tempat di skuat Bianconeri. Pelatih Massimiliano Allegri baru memainkannya dua kali di Serie A musim ini.
Selain Milan, Inter dan Napoli, serta kabarnya juga berminat terhadap Caceres. Juventus maupun Caceres pun diyakini takkan kekurangan pilihan.
Caceres dibeli permanen oleh Juventus dari Sevilla senilai €8 juta pada Juli 2012. Kontrak Caceres di Turin akan habis pada 30 Juni 2016 dan sekarang dia diperkirakan berharga €8,5 juta. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mauro Icardi Petakan Perebutan Scudetto
Liga Italia 27 Desember 2015, 23:26 -
Liga Inggris 27 Desember 2015, 07:21
-
Liga Italia 27 Desember 2015, 06:58
-
Gelandang Incaran Juventus Dilirik PSG & City
Liga Italia 27 Desember 2015, 05:33 -
Juventus Tak Ijinkan Rugani ke Inggris
Liga Italia 25 Desember 2015, 19:25
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39