Milan Diam-Diam Minati Adebayor
Editor Bolanet | 13 Maret 2014 10:37
Adebayor posisinya sempat dibekukan oleh Andre Villas-Boas di Spurs. Namun belakangan ia kembali masuk ke tim utama usai Tim Sherwood ditunjuk menggantikan pelatih yang berasal dari Portugal tersebut.
Tak sia-sia Adebayor justru tampil sebagai sosok penyelamat bagi timnya, yang di awal musim sempat menunjukkan inkonsistensi. Semenjak bermain kembali, striker berusia 30 tahun itu sudah mencetak tak kurang dari 13 gol di Premier League sejauh ini.
Namun hingga saat ini masih belum diketahui apakah Milan berencana untuk membeli Ade secara permanen atau meminjam pemain yang pernah berbaju Real Madrid itu hanya untuk semusim saja. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli Jadi Tumbal Terdepaknya Milan dari Liga Champions?
Liga Italia 12 Maret 2014, 23:22 -
Filipe Luis Puji Suporter Atletico
Liga Champions 12 Maret 2014, 22:19 -
Costa Senang Bisa Berkontribusi Besar di Atletico
Liga Champions 12 Maret 2014, 21:30 -
Milan Tumbang dari Atleti, Sacchi Kecam Taarabt
Liga Champions 12 Maret 2014, 19:34 -
Liga Champions 12 Maret 2014, 19:06
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30 -
Alarm di Lini Pertahanan: Mees Hilgers Cedera, Siapa Penggantinya?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 14:59 -
Mimpi Buruk Sydney, Dendam Riffa, Duel Penentu Nasib di SUGBK
Tim Nasional 23 Maret 2025, 13:59 -
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39