Milan Dekati Madrid Untuk Sudahi Kontrak Ancelotti?
Editor Bolanet | 22 Mei 2015 03:30
Dengan berkembangnya rumor bahwa Los Merengues menempatkan Rafael Benitez sebagai target utama untuk musim depan, Ancelotti disebut bakal kembali membesut Rossoneri. Sebagian besar media Italia seperti Sky Sport Italia, La Gazetta dello Sport dan Calciomercato.com meyakini beberapa jam ke depan akan menjadi saat yang krusial bagi Ancelotti.
Ahli transfer sekaligus penasihat Milan, Ernesto Bronzetti bakal memainkan peran penting. Ialah yang akan melakukan negosiasi dengan Madrid untuk memutus kontrak Ancelotti secara baik-baik dengan menyediakan dana 3.5 juta euro.
Football Italia bahkan menyampaikan bahwa Milan telah menyiapkan kontrak empat tahun bagi Ancelotti. Dan manajer yang sudah tiga kali memenangkan Liga Champions itu nantinya juga akan mendapat posisi yang lebih kuat dalam masalah transfer.
Ancelotti memang punya ikatan tersendiri dengan tim merah hitam itu. Saat masih aktif bermain ia memberi banyak trofi bergengsi dan hubungan positif itu berlanjut saat Ancelotti beralih menjadi pelatih. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Dikaitkan Dengan Ancelotti, Bartomeu Naik Pitam
Liga Spanyol 21 Mei 2015, 21:48 -
Benitez ke Real Madrid Cuma Rumor
Liga Spanyol 21 Mei 2015, 21:37 -
Zidane Acungkan Jempol Untuk Teknik & Semangat Juang Gerrard
Liga Inggris 21 Mei 2015, 19:49 -
Zidane Akui Ingin Berduet Dengan Gerrard di Madrid
Liga Spanyol 21 Mei 2015, 19:16 -
Liverpool Incar Striker Muda Real Madrid
Liga Inggris 21 Mei 2015, 17:10
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39