Milan dan Inter Sama-sama Naksir Bintang Muda Cagliari
Dimas Ardi Prasetya | 9 Oktober 2017 18:15
Bola.net - - Duo raksasa Serie A yakni AC Milan dan Inter Milan dikabarkan sama-sama mengincar youngster milik klub Cagliari Nicolo Barella.
Pemain yang berposisi sebagai gelandang tersebut adalah pemain asli binaan akademi klub Cagliari. Ia baru mentas ke tim utama pada tahun 2015 lalu.
Akan tetapi, ia langsung dipinjamkan selama semusim ke klub Serie B, Como. Setelah itu ia masuk ke tim utama Cagliari pada musim lalu.
Penampilannya ternyata mampu menarik banyak klub besar. Menurut laporan dari TMW, Milan dan Inter kini terus mengamati perkembangan pemain yang bisa bermain sebagai gelandang serang dan gelandang tengah tersebut dan siap merekrutnya pada bulan Januari 2018 nanti.
Barella sendiri musim ini menjalani start yang bagus. Dari delapan pertandingan ia mencetak satu gol. Baru-baru ini ia juga terpanggil untuk masuk skuat timnas Italia untuk pertama kalinya.
Namun sebelum Milan dan Inter, Barella sendiri sebelumnya sempat diincar sejumlah klub. Di antaranya Liverpool, Chelsea dan juga Juventus.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Siapkan 80 Juta Untuk Aguero
Liga Italia 8 Oktober 2017, 22:01 -
City Bidik Sanchez, AC Milan Berpeluang Dapatkan Aguero
Liga Inggris 8 Oktober 2017, 16:00 -
Andrea Pirlo Pamit Tinggalkan Sepakbola
Bola Dunia Lainnya 8 Oktober 2017, 15:17 -
Berlusconi Sebut Montella Tak Paham Sepakbola
Liga Italia 7 Oktober 2017, 23:45 -
Milan Seriusi Upaya Pembelian Bek Barcelona Ini
Liga Italia 7 Oktober 2017, 18:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39