Milan dan Genoa Sepakati Transfer Lapadula
Gia Yuda Pradana | 14 Juli 2017 08:17
Bola.net - - Penyerang 27 tahun Italia Gianluca Lapadula sudah kehilangan tempat di AC Milan seiring datangnya sejumlah amunisi anyar. Lapadula diklaim akan segera menyeberang ke .
Kabar terkini dari Italia menyebutkan bahwa Milan dan Genoa sudah mencapai kata sepakat untuk transfer Lapadula. Nilainya mencapai €13 juta.
Menurut situs Gianluca Di Marzio, Lapadula akan gabung Genoa dengan status awal berupa pinjaman selama satu musim senilai €2 juta. Setelah itu, Genoa akan mempermanenkan hak kepemilikan atas Lapadula dengan biaya tambahan €11 juta pada musim panas berikutnya.
Tambahan dari Tuttomercatoweb, Genoa bakal mengikat Lapadula dengan kontrak berdurasi lima tahun.
Lapadula didatangkan Milan awal musim lalu dari Pescara. Milan menebusnya dari Pescara dengan biaya transfer €9 juta.
Musim 2016/17 kemarin, Lapadula memainkan 27 pertandingan bersama Milan di Serie A. Dari 27 penampilan itu, hanya 12 kali dia dipercaya jadi starter. Meski begitu, Lapadula mampu memberi kontribusi berupa delapan gol dan tiga buah assist.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Piero Bicara Kans Juve Pertahankan Gelar
Liga Italia 13 Juli 2017, 23:08 -
Kaka: Saya Berharap Lebih di Madrid
Liga Spanyol 13 Juli 2017, 16:00 -
Milan Sepakat 'Pulangkan' Bertolacci ke Genoa?
Liga Italia 13 Juli 2017, 11:25 -
Agen Indikasikan Bonucci Terbuka Untuk Gabung Milan
Liga Italia 13 Juli 2017, 08:05 -
Liga Italia 13 Juli 2017, 05:31
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39