Mihajlovic Siap Diskusikan Nasib Milan Dengan Berlusconi
Editor Bolanet | 26 Juni 2015 07:24
Akan ada banyak yang harus dibahas antara Mihajlovic dengan petinggi klub. Saat ini yang paling mendesak adalah mengenai kebijakan transfer klub yang baru saja dipermalukan di Italia.
Dua target utama Milan semuanya lepas, salah satunya malah lebih memilih Inter Milan, rival berat mereka. Namun Mihajlovic mengatakan bahwa ia sangat senang bisa berbicara dengan sosok seperti Berlusconi.
Merupakan sebuah kehormatan bisa bertukar ide dengan Presiden Silvio Berlusconi. Dia adalah sosok yang sudah memenangkan lebih banyak trofi dibanding siapa pun di klub ini. Dia adalah orang yang paling tepat untuk diajak bicara soal Milan. Saya akan bicara kepadanya, tapi tanggung jawab tim tetap ada pada saya, tukas Mihajlovic kepada Sky Sport Italia.
Mihajlovic baru didatangkan Milan dari Sampdoria. Ia menggantikan Filippo Inzaghi yang musim lalu tak mampu mengangkat posisi Milan di papan tengah. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diego Lopez Semakin Betah di Italia
Liga Italia 25 Juni 2015, 22:03 -
Sevilla Bahas Bacca, Rami, Konoplyanka
Liga Spanyol 25 Juni 2015, 21:25 -
Berburu Bek, Milan Lirik Laporte
Liga Italia 25 Juni 2015, 18:51 -
Matri Bertekad Bawa AC Milan Kembali ke Liga Champions
Liga Italia 25 Juni 2015, 00:30 -
Liga Italia 25 Juni 2015, 00:12
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain: Cara Nonton di HP & TV
Bola Indonesia 25 Maret 2025, 11:16 -
Perbandingan Usia Skuad Timnas Indonesia vs Bahrain: Tim Tamu Lebih Lebar!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 11:15 -
Tiga Singa Pamer Taring: Dua Laga Awal Sempurna Tuchel Bersama Timnas Inggris
Piala Dunia 25 Maret 2025, 11:14 -
Chelsea Retur Jadon Sancho ke MU, Lirik 2 Pemain Sebagai Alternatif
Liga Inggris 25 Maret 2025, 10:57 -
Masa Depan Nico Williams: Antara Barcelona dan Premier League
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 10:45 -
Jam Berapa Kick Off Laga Timnas Indonesia vs Bahrain di SUGBK?
Tim Nasional 25 Maret 2025, 10:37
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23