Menurut Berlusconi, Mustahil Duetkan Bacca-Balotelli
Editor Bolanet | 3 Maret 2016 21:21
Saat ini Milan memiliki tiga penyerang yang sedang onfire. Selain Bacca yang sejak awal musim menjadi tumpuan, Milan kini juga bisa mengandalkan Balotelli dan Jeremy Menez yang baru saja sembuh dari cedera.
Saya pikir tidak mungkin memainkan Bacca dengan Balotelli secara bersamaan. Keduanya memiliki karakter permainan yang sama, buka Berlusconi kepada Il Vero Milanista.
Keduanya adalah pemain yang bertipikal target man, tambahnya.
Penilaian berbeda diberikan kepada duet Menez dengan Bacca atau Menez dengan Balotelli. Bagi eks perdana menteri Italia ini, duet pemain tersebut akan sangat cocok untuk menjadi amunisi Milan di bawah asuhan Sinisa Mihajlovic.
Balotelli dan Menez bisa jadi duet yang cocok, hal yang sama juga dengan duet Bacca dan Menez, ulasnya.
Milan sejatinya masih memiliki dua nama lagi yang bisa mengisi barisan penyerang yakni Luiz Adriano dan Mbaye Niang. Hanya saja, Luiz Adriano sedang menurun sementara Niang baru saja mengalami kecelakaan mobil. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Yang Membuat AC Milan Menyesal Telah Melepasnya
Editorial 2 Maret 2016, 15:54 -
Kerinduan Menez Terobati Sudah
Liga Italia 2 Maret 2016, 14:15 -
Target Final Sudah, Target Milan Berikutnya Juara
Liga Italia 2 Maret 2016, 14:03 -
Salut Buat Alessandria dan Para Suporternya
Liga Italia 2 Maret 2016, 13:05 -
Donnarumma, Jaminan 20 Tahun Milan dan Italia
Liga Italia 2 Maret 2016, 12:48
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39