Menjaga Keunggulan Bukan Keahlian Milan
Editor Bolanet | 17 Maret 2015 09:15
Milan unggul melalui gol Mattia Destro pada menit 56. Namun, pasukan Filippo Inzaghi tak sanggup mempertahankan keunggulan mereka dan dipaksa menyerah 1-2 setelah dibobol oleh Gonzalo Rodriguez pada menit 83 serta pemain pengganti di menit 89.
Di Serie A musim ini, Milan sudah membuang total 21 poin dari kondisi memimpin, baik karena imbang maupun kalah. Jumlah itu paling banyak dibandingkan para kontestan lainnya.
Bisa dibilang, menjaga keunggulan bukanlah keahlian Milan. Andai sanggup sebaliknya, Milan mungkin takkan terdampar di papan tengah seperti sekarang.
Melawan Fiorentina di Artemio Franchi, Milan memang tak pantas menang. Sepanjang laga, Milan tak hanya kalah possession (57% - 43%), tapi juga jumlah tembakan (18 - 6) maupun tembakan tepat sasaran (5 - 2).
Setelah unggul melalui Destro, Milan ditekan habis-habisan. Beruntung, finishing touch Fiorentina tidak maksimal. Jika Fiorentina menampilkan akurasi optimal, Milan pasti sudah terluka lebih parah. [initial]
Klik Juga:
- Review: Milan Menyerah di Markas Fiorentina
- Highlights Serie A: Fiorentina 2-1 AC Milan
- Inzaghi: Milan Pantas Menang
- Kalah, Inzaghi Berharap Tak Dipecat Milan
- Rekor Tembakan Tepat Sasaran, Roma Tumbang
- 100 Kemenangan Bonucci di Serie A
- 9 Musim, 14+ Gol, 4 Klub, 3 Negara, Cuma Ibra
- Podolski, 604 Menit Tanpa Gol di Negeri Spaghetti

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pelatih Empoli Diklaim Sudah Pantas Tangani Milan
Liga Italia 16 Maret 2015, 21:39 -
9 Musim, 14+ Gol, 4 Klub, 3 Negara, Cuma Ibra
Liga Eropa Lain 16 Maret 2015, 12:15 -
Inzaghi Minta Milan Tak Minder Lawan Fiorentina
Liga Italia 15 Maret 2015, 23:28 -
Inzaghi Pede Tak Bakal Didepak Milan
Liga Italia 15 Maret 2015, 22:53 -
Pelatih Ini Disarankan Tolak Milan
Liga Italia 14 Maret 2015, 21:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 14:11 -
Perbedaan Dilatih Shin Tae-yong dan Patrick Kluivert Menurut Calvin Verdonk
Open Play 24 Maret 2025, 13:56 -
Federico Chiesa Bahagia di Liverpool Meski Minim Menit Bermain
Liga Inggris 24 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23