Meninggalnya Astori Buat Galliani Terkejut dan Ingin Menangis
Dimas Ardi Prasetya | 5 Maret 2018 23:36
Bola.net - - Eks CEO AC Milan Adriano Galliani mengaku dirinya terkejut mendengar kabar bahwa Davide Astori menghembuskan nafas terakhirnya di usia 31 tahun.
Kapten Fiorentina itu meninggal dunia pada hari Minggu kemarin. Ia meninggal dalam tidurnya saat La Viola akan bertanding melawan .
Saat ini belum diketahui apa penyebab meninggalkan Astori. Kabarnya pihak yang berwajib akan menggelar otopsi untuk mencari tahu penyebab meninggalnya pemain yang berposisi sebagai bek tengah itu. Bahkan mereka juga menggelar penyelidikan untuk mencari tahu apakah ada unsur kriminal dalam kematiannya.
Galliani sendiri mengaku mengenal Astori. Apalagi almarhum juga pernah menimba ilmu di akademi Rossoneri selama lima tahun sebelum akhirnya pindah ke Cagliari pada tahun 2008.
Astori memang tak pernah sampai bermain bersama dengan skuat senior Milan. Namun demikian Galliani juga mengaku bisa mengingat jelas sosok bek yang dianggapnya punya kepribadian yang sangat bagus itu.
Saya ingat dirinya dengan sangat baik. Ia mendatangi kami pada tahun 2001 dan ia melewati semua tingkatan tim junior bersama kami, kenangnya pada Tuttosport.
Ia adalah anak yang sopan, cerdas dan tepat waktu. Bahkan saat sangat muda, ia memiliki karakteristik seorang profesional, puji Gallini.
Dilanjutkannya, insiden ini sangat tak terduga. Ia pun merasa sangat sedih, apalagi jika mengingat Astori harus meninggalkan istri dan buah hatinya yang masih balita.
Segala sesuatu yang terjadi sangat mengejutkan. Saya merasa ingin menangis karena tahu bahwa ia telah meninggalkan seorang istri dan anak perempuan berusia dua tahun, yang akan tumbuh tidak mengenal ayahnya. Ia adalah salah satu pemain kami, yang memiliki gaya Milan, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Raiola: Donnarumma Bisa Pindah ke Klub Sesama Serie A
Liga Inggris 4 Maret 2018, 04:40 -
Tiga Hal Ini Buat Gattuso Takut Hadapi Derby
Liga Italia 4 Maret 2018, 03:30 -
Gattuso Samakan Derby Dengan Partai Final
Liga Inggris 4 Maret 2018, 03:10 -
Tatap Derby, Gattuso: Saya Tidak Butuh Alibi
Liga Italia 4 Maret 2018, 02:50 -
Bukan Milan, Ini Dua Tim Serie A Yang Ingin Diperkuat Balotelli
Liga Italia 4 Maret 2018, 02:10
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39