Menez Alami Peradangan Otot Tendon Lutut
Editor Bolanet | 2 Oktober 2014 22:38
Sebelumnya, pada Kamis (02/10) pagi waktu setempat, Menez ditarik dari sesi latihan Rossoneri. Setelah itu, muncul banyak spekulasi terkait keadaan pemain asal Prancis tersebut.
Namun, sore harinya, Milan akhirnya memberikan pernyataan resmi bahwa otot tendon pada lutut kiri Menez mengalami peradangan. Namun, tak disebutkan seberapa parah cedera yang dialami pemain 27 tahun tersebut.
Alhasil, Menez pun diragukan bisa tampil di laga Serie A pekan ini. Milan dijadwalkan untuk bentrok lawan pada hari Sabtu (04/10) mendatang. [initial]
Kabar Seputar Milan Lainnya:
- Comeback Montolivo Tertunda Tiga Pekan
- Penalti Terbanyak UCL, Madrid Lewati Barcelona
- Tiga Pertandingan Terakhir Milan Gagal Menang, Pazzini Santai
- Berlusconi: San Siro Tak Cukup Bagus untuk Milan
- Madrid Pastikan Hadapi Milan Desember Nanti
- Berlusconi Masih Percaya Pada Inzaghi
- Hidupnya Insting Assist Honda
- Torres Tampil Tak Tajam, Ini Komentar Inzaghi
- Milan Banyak Buang Peluang, Inzaghi Meradang
- Galliani: Barisan Depan Milan Super!
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Kemenangan Beruntun Atletico Atas Wakil Italia
Editorial 30 September 2014, 16:18 -
Berlusconi: San Siro Tak Cukup Bagus untuk Milan
Liga Italia 30 September 2014, 07:27 -
Madrid Pastikan Hadapi Milan Desember Nanti
Liga Champions 30 September 2014, 02:24 -
Berlusconi Masih Percaya Pada Inzaghi
Liga Italia 29 September 2014, 19:49 -
Jamu Wakil Italia, City (Masih) Digdaya
Liga Champions 29 September 2014, 14:01
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39