Melo: Tak Suka Gaya Inter? Lihat Barcelona Saja
Editor Bolanet | 24 September 2015 10:59
Inter memenangi kelima laga awalnya dengan margin satu gol. Kritikan pun muncul untuk pendekatan minimalis mereka. Namun, gelandang Inter Felipe Melo membalas kritikan itu.
Bagi yang tidak suka gaya permainan kami, mereka sebaiknya melihat Barcelona saja. Kami berusaha menciptakan sejarah dan itu tak pernah mudah, kata Melo usai mencetak gol tunggal Inter ke gawang Verona seperti dikutip Gazzetta World.
Ini bukan performa terbaik kami, apalagi tak pernah mudah melawan tim yang bertahan dengan rapat, imbuhnya.
Hingga giornata 5, Inter masih sempurna dengan kemenangan atas Atalanta (1-0), Carpi (2-1), AC Milan (1-0), Chievo (1-0) dan Verona. [initial]
Klik Juga:
- Pembobol Gawang Juventus Seorang Juventini
- Mancini: Inter Bukan Barcelona!
- Garcia: Imbang Saja Roma Tak Puas, Apalagi Kalah
- Garcia Anggap Roma Tak Layak Kalah di Markas Sampdoria
- Hasil Pertandingan Inter Milan vs Hellas Verona: Skor 1-0
- Hasil Pertandingan Juventus vs Frosinone: Skor 1-1
- Hasil Pertandingan Sampdoria vs AS Roma: Skor 2-1
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
FIFA Tolak Pendaftaran Arda Turan
Liga Spanyol 23 September 2015, 23:06 -
Agen Isyaratkan Lewandowski Tertarik Pindah ke Barca Atau Madrid
Liga Spanyol 23 September 2015, 22:27 -
Garcia: Krisis? Kami Sudah Kalahkan Juve dan Imbangi Barca
Liga Italia 23 September 2015, 14:26 -
Pose Bersama Trofi Lama, Madrid Dicibir Media Barca
Liga Spanyol 23 September 2015, 14:08 -
LewanGOALski vs Quintrick Kilat di Eropa
Editorial 23 September 2015, 12:32
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39