Mazzarri: Thohir Adalah Sosok Presiden Ideal
Editor Bolanet | 8 September 2014 18:17
Hal tersebut diutarakan Mazzarri setelah ia sering berdiskusi dengan bosnya yang berasal dari Indonesia tersebut. Thohir sendiri memiliki misi jangka panjang untuk membawa Inter kembali berjaya, baik di level domestik maupun Eropa.
Hal itulah yang tampaknya membuat Mazzarri kagum pada Thohir. Tanpa ragu, ia pun menyebut pria berusia 44 tahun itu sebagai pemimpin yang ideal.
Saya memiliki rapor yang ekselen dengan Thohir dan saya bisa meyakinkan Anda bahwa sejauh ini dia merupakan sosok presiden yang ideal, seru Mazzarri pada Corriere dello Sport.
Kami menghabiskan waktu untuk saling mengenal satu sama lain dan hubungan kami kian berkembang seiring waktu. Sekarang kami memiliki proyek bersama yang memungkinkan kami membangun kejayaan Inter untuk jangka waktu yang lama. Kami masih dalam tahap awal dan segalanya berjalan baik sejauh ini dalam parameter ekonomi yang ketat. Kami semua bekerja untuk merekstruturisasi, meremajakan dan meluncurkan kembali Inter, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Mazzarri Nikmati Warisan Mourinho di Inter
- Inter Akui 'Mengalah' Pada Milan Soal Bonaventura
- Silva Akui Dirinya Tolak Juve dan Inter
- Agen: Guarin Tak Pernah Minta Dijual
- 'Kovacic Bisa Jadi Pemain Terhebat Dunia'
- Mazzarri: Gaji Besar Bukan Garansi Tim Kuat
- Gagal Hengkang Dari Inter, Kuzmanovic Tak Menyesal
- Barzagli Tak Mau Remehkan Klub Lain di Serie A
- Mazzarri: Inter Akan Seperti Barcelona
- Januari, Inter Fokus Kejar Borini
- Sneijder Kecam Perlakuan Buruk Inter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen: Guarin Tak Pernah Minta Dijual
Liga Italia 7 September 2014, 22:54 -
Tacchinardi Samakan Pogba Dengan Zidane dan Del Piero
Liga Italia 7 September 2014, 10:12 -
Tacchinardi: Pogba Adalah Berlian Murni
Liga Italia 7 September 2014, 08:54 -
Pogba: Coman Akan Tampil Menawan di Juve
Liga Italia 7 September 2014, 02:50 -
'Kovacic Bisa Jadi Pemain Terhebat Dunia'
Liga Italia 7 September 2014, 01:35
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39