Materazzi Damprat Manajemen Inter Milan
Afdholud Dzikry | 18 November 2016 09:45
Bola.net - - Mantan pemain Inter Milan, Marco Materazzi mengkritik para petinggai klub yang dia nilai menjadi biang kerok terpuruknya Nerazzurri.
Inter Milan baru saja kembali mengganti pelatih mereka. Setelah sebelum kick off mengganti Roberto Mancini dengan Frank de Boer, kini posisi pelatih Belanda itu diambil alih Stefano Pioli.
Banyak yang mengkritik kebijakan tersebut, salah satunya adalah Materazzi yang menilai Inter dipenuhi orang-orang yang tak kompeten. Dan itulah sebabnya dia berharap pemilik baru bisa mengubah semua itu dan mengembalikan Nerazzurri ke jalur juara.
Fakta ada tiga pelatih dalam tiga bulan mencerminkan apa yang terjadi di klub, ujarnya.
Sekarang pemimpin baru ingin melihat hasil sebelum mereka mengamankan kontrak. Saya tak ingin menyalahkan Mancini, De Boer atau Pioli. Kesalahan terletak pada mereka yang telah ada di sana selama bertahun-tahun, sambungnya.
Yang penting bagi saya adalah Inter dan itu membuat hati saya berdarah melihat mereka di posisi ini. Saya berharap klub berubah dengan membawa orang-orang yang kompeten, tandasnya.
Seseorang di sana haru mengakui bahwa mereka telah membuat kesalahan dan pergi. Sekarang dalam rangka kembali menaiki tangga,mereka butuh rencana yang jelas dan tepat. Saya berharap petinggi klub lebih dekat dengan tim, karena yang saya lihat akhir-akhir ini mereka tak benar-benar hadir di Milan, tutupnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Nesta: Inter Pecat De Boer Untuk Sembunyikan Kesalahan Mereka
Liga Italia 17 November 2016, 23:54 -
Inilah Bukti Bentancur Sudah Resmi Gabung Juventus
Liga Italia 17 November 2016, 23:29 -
Nesta Senang Dengan Performa Skuat Muda Milan
Liga Italia 17 November 2016, 23:21 -
Agen Hysaj Tanggapi Positif Ketertarikan MU
Liga Inggris 17 November 2016, 22:56 -
Dua Klub Kota Milan Berebut Mamadou Sakho
Liga Italia 17 November 2016, 22:04
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39