Masa Depan Spalletti Dibicarakan Usai Derby Lawan Lazio
Afdholud Dzikry | 4 April 2017 11:04
Bola.net - - Pelatih AS Roma, Luciano Spalletti mengungkapkan bahwa pembicaraan terkait masa depannya di ibukota bisa mulai dibahas setelah mereka menjalani derby lawan Lazio di leg kedua semifinal Coppa Italia, Rabu (5/4) dini hari nanti.
Akhir-akhir ini banyak spekulasi yang menyebar terkait masa depan mantan pelatih Zenit St Petersburg tersebut. Rumor yang beredar, Spalletti akan pergi di akhir musim nanti andai mereka gagal meraih Coppa Italia.
Namun sebelum lolos final dan menjadi juara, Giallorossi dituntut untuk membalikkan ketertinggalan dua gol melawan Lazio. Pasalnya, di leg pertama semifinal Coppa Italia, mereka kalah dua gol tanpa balas.
Nah, dalam konferensi pers sebelum pertandingan, Spalletti mengatakan bahwa hasil dari pertemuan melawan Lazio ini bisa mempengaruhi masa depannya.
Kami harus menempatkan kerja keras untuk menempatkan bahwa musim kami tak berakhir setelah derby. Roma memiliki lebih banyak poin daripada tim lain di paruh kedua musim. Setelah derby, kita bisa mulai berbicara tentang masa depan saya, ujarnya.
Saya tak hidup untuk menjalaninya. Saya harus memaksimalkannya. Semua yang saya katakan, saya juga katakan kepada para pemain saya, tambahnya.
Di akhir musim, segalanya akan ditentukan tapi karena saya tahu bahwa para pemain menyayangi saya, saya yakin mereka akan melakukan segalanya untuk menentukan peluang saya, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Capello: Belotti Lebih Hebat Dari Batistuta
Liga Italia 3 April 2017, 22:47 -
Prediksi AS Roma vs Lazio 5 April 2017
Liga Italia 3 April 2017, 22:12 -
De Rossi Absen di Derby della Capitale
Liga Italia 3 April 2017, 21:48 -
Nainggolan: Totti Adalah Federer Versi Sepakbola
Liga Italia 3 April 2017, 17:45 -
Edin Dzeko Kukuhkan Diri Jadi Raja Gol AS Roma
Liga Italia 2 April 2017, 23:35
LATEST UPDATE
-
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Sprint Race Seri China di Shanghai Park
Otomotif 22 Maret 2025, 10:48 -
Daftar Pemain Timnas Bahrain untuk Laga Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:47 -
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39