Martinez Tak Tertarik Gabung Napoli Atau Dortmund
Editor Bolanet | 23 Juli 2013 19:20
Dortmund melihat sosok penyerang Kolombia itu sebagai calon pengganti Robert Lewandowski musim depan. Sementara Rafael Benitez mencari striker ideal untuk menggantikan posisi kosong yang ditinggalkan Edinson Cavani.
Porto sudah kehilangan beberapa pemain pilar di bursa transfer musim panas ini seperti Joao Moutinho dan Jamez Rodriguez yang hijrah ke Monaco. Tetapi Martinez menegaskan dirinya takkan mengikuti jejak dua mantan rekan satu timnya itu.
Saya senang berada di klub seperti Porto dan saya menikmati kesempatan bermain di sini, ucap Martinez seperti dilansir Renascenca.
Saya ingin mengulangi sukses musim lalu dan memenangkan lebih banyak trofi bersama Porto, imbuhnya.
Martinez, musim lalu mencetak 26 gol pada 30 penampilan bersama Porto di liga domestik. Kontrak pemain berusia 26 tahun ini akan habis pada tahun 2016 mendatang. (ren/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bernard Segera Jalani Tes Medis Bersama Arsenal
Liga Inggris 22 Juli 2013, 19:35 -
Transfer Atsu ke Liverpool Alami Deadlock
Liga Inggris 19 Juli 2013, 16:00 -
Liga Eropa Lain 14 Juli 2013, 22:00
-
"Jackson Martinez Lebih Hebat Dari Cavani"
Liga Italia 11 Juli 2013, 13:08 -
'Martinez Bisa Lebih Baik Dari Cavani'
Liga Italia 11 Juli 2013, 07:00
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39