Marseille Resmi Dapatkan Patrice Evra
Afdholud Dzikry | 26 Januari 2017 05:06
Bola.net - - Olympique Marseille secara resmi mengumumkan kesuksesan mereka mendatangkan Patrice Evra dari Juventus. Evra mendapatkan kontrak berdurasi 18 bulan.
Bek kiri Prancis tersebut memang telah lama disebut-sebut akan meninggalkan Juventus. Minimnya kesempatan bermain yang didapatkannya bersama Bianconeri membuatnya dikaitkan dengan beberapa klub seperti Valencia, Crystal Palace hingga Manchester United.
Dan lewat situs resmi klub, Marseille mengkonfirmasi bahwa bek berusia 35 tahun tersebut telah resmi bergabung dengan mereka. Hari ini, Evra juga disebut akan melengkapi proses transfer itu dengan tes medis.
Di Marseille, Evra yang akan berusia 36 tahun pada Mei mendatang akan bekerja sama dengan mantan pelatih AS Roma, Rudi Garcia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hamsik Doakan Juventus Terpeleset
Liga Italia 25 Januari 2017, 18:05 -
Disebut Bakal Jadi Suksesor Allegri, Ini Kata Paulo Sousa
Liga Italia 25 Januari 2017, 15:45 -
Fabregas Jadi Rebutan Tiga Raksasa Eropa
Liga Inggris 25 Januari 2017, 15:20 -
Allegri: Yang Terkuat Yang Akan Juara
Liga Italia 25 Januari 2017, 13:05 -
Montella: Selalu Menyenangkan Hadapi Juventus
Liga Italia 25 Januari 2017, 12:43
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39