Marotta: Kedatangan Llorente Menutup Kelemahan Juve

Editor Bolanet | 3 Juli 2013 12:35
Marotta: Kedatangan Llorente Menutup Kelemahan Juve
Fernando Llorente. (c) juventus.com
- Salah satu orang yang mendampingi Fernando Llorente di presentasinya bersama adalah direktur klub Giuseppe Marotta.

Si juru transfer nampak sumringah setelah meresmikan rekrutan gratis striker Spanyol dari klub Athletic Bilbao ini hari kemarin sore Selasa (02/6) waktu Italia.

Dia adalah pemain komplit yang bakal ideal dalam gaya permainan coach . Dia bakal membuat kami bisa vokal di lini depan dan menutup kelemahan bola-bola atas kami selama ini, ucapnya di situs resmi juventus.com.

Kedatangan dan praktis telah meningkatkan kekuatan di lini depan kami, yang mana sejatinya sudah bagus namun tetap dikritik secara kurang adil.

Marotta juga percaya pemain yang berjuluk El Re Leon (the lion king) yang telah berusia 28 tahun ini bakal bisa memberikan banyak gol bagi Bianconeri.[initial]

 (juve/lex)