Marotta Buka Peluang Beli Pemain Januari Nanti
Editor Bolanet | 23 September 2014 01:44
Juventus saat ini masih cukup solid walau sudah ditinggal Antonio Conte dan ini berada di bawah kendali Massimiliano Allegri. Dari tiga laga awal Serie A, mereka berhasil menuai poin sempurna. Begitu pula dengan laga perdana mereka di Liga Champions.
Marotta sendiri mengatakan bahwa Juve bisa saja berbelanja pemain anyar pada musim dingin nanti. Hal tersebut ia ungkapkan setelah mendengar ada pihak yang mengkritik lini pertahanan Bianconeri musim ini.
Januari nanti, jika kita memang perlu berbelanja pemain, maka kami akan melakukan perhitungan kembali. Kami senang dengan tim yang dimiliki Allegri. Kami kompetitif di Italia dan bahkan di Eropa, di mana ada banyak klub yang lebih kuat ketimbang kami, ujarnya pada Radio 1.
Saya sempat mendengar kritikan untuk lini pertahanan kami. Namun jika saya tak salah, setelah tiga laga, kami tak kebobolan satu gol pun, sindirnya. [initial]
Baca Juga:
- Marotta Pilih Liga Champions Ketimbang Scudetto
- Marotta: Allegri Pantas Dapat Kredit Lebih
- Allegri: Juventus Masih Bisa Lebih Baik Lagi
- Bungkam Milan, Bonucci Sebut Juventus Hampir Sempurna
- Allegri: Ini Bukan Balas Dendam
- Tevez Dikekang De Jong
- Tevez: Selebrasi Itu Buat Anak Saya
- Highlights Serie A: Milan 0-1 Juventus
- Review: Tevez Bungkam San Siro
- Tevez: Kami Menang Karena Percaya Diri
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inzaghi Acuhkan Kritik Berlusconi
Liga Italia 22 September 2014, 23:24 -
Berlusconi: Milan Tak Lakukan Apa Yang Saya Minta
Liga Italia 22 September 2014, 22:57 -
Marotta: Allegri Pantas Dapat Kredit Lebih
Liga Italia 22 September 2014, 21:04 -
Allegri: Juventus Masih Bisa Lebih Baik Lagi
Liga Italia 22 September 2014, 19:16 -
De Jong: Tak Apa Ditumbangkan Juve, Asal Jangan Kalah Dari Tim Kecil
Liga Italia 22 September 2014, 14:14
LATEST UPDATE
-
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12 -
Prediksi Timnas Indonesia vs Bahrain 25 Maret 2025
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:51 -
Semangat Membara Joey Pelupessy: Demi Garuda, juga Demi Keluarga!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 16:27 -
Jadwal Pertandingan Pekan 23 NBA 2024/2025 di Vidio
Basket 24 Maret 2025, 16:20 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 24 Maret 2025, 16:07 -
Prediksi Venezuela vs Peru 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Kolombia vs Paraguay 26 Maret 2025
Amerika Latin 24 Maret 2025, 15:58
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23