Marchisio Beri Ultimatum Pada Juventus
Editor Bolanet | 14 Juni 2013 05:30
Bersama Sebastian Giovinco dan Paulo de Ceglie, Marchisio termasuk salah satu lulusan akademi yang paling sukses bersama skuad utama. Il Principino juga termasuk salah satu faktor kesuksesan Bianconeri dalam merengkuh Scudetto dalam dua musim beruntun.
Belakangan ini Marchisio diberitakan segera meninggalkan Juve pada musim depan. Manchester United dan klub kaya raya baru; AS Monaco menaruh minat kepada pemain berusia 26 tahun tersebut.
Saya segera mengadakan pertemuan dengan petinggi klub. Saya ingin tahu apakah saya masih 'penting' bagi Juventus, ujar Marchisio seperti dilansir football-italia.
Jika tidak, maka hal yang normal apabila saya mencari klub baru pada musim depan. Namun mereka telah mengatakan bahwa keputusan ada pada tangan saya sendiri, tandas Marchisio mengenai spekulasi yang beredar.[initial]
(foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vidal: Jersey Nomor 10 Juve Milik Del Piero
Liga Italia 13 Juni 2013, 19:30 -
Vidal Berambisi Antar Juventus Juara Liga Champions
Liga Italia 13 Juni 2013, 19:30 -
Galliani: Milan Ingin Pulangkan Matri
Liga Italia 13 Juni 2013, 18:45 -
Transfer Higuain ke Juve Tergantung Suarez dan PSG
Liga Spanyol 13 Juni 2013, 12:45 -
Udinese Siapkan Kontrak Baru Untuk Di Natale
Liga Italia 13 Juni 2013, 07:05
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39