Manfaatkan Keakraban, Inter Rayu Mou Pinjamkan Mata
Editor Bolanet | 6 Januari 2014 11:36
Laporan teranyar dari La Gazzetta Dello Sport menyebutkan bahwa Internazionale saat ini terus memantau situasi Mata, sembari berusaha mencuri kesempatan untuk meminjam pemain asal Spanyol tersebut.
Nerazzurri memiliki modal bagus untuk menjalankan rencanannya itu. Pasalnya, Mourinho adalah eks pelatih mereka dan klub juga memiliki hubungan yang baik dengan The Blues menyusul peminjaman pemain muda asal Brasil, Wallace.
Opsi peminjaman juga dianggap menjadi solusi yang pas bagi Mata maupun Chelsea. Klub tak akan kehilangan pemain sepenuhnya dan Mata tetap bisa mendapatkan jatah bermain reguler di tim barunya, menjelang Piala Dunia 2014. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Review: Derby County Gagal Bendung Laju Chelsea
Liga Inggris 5 Januari 2014, 23:15 -
Chelsea Siapkan 30 Juta Untuk Rooney
Liga Inggris 5 Januari 2014, 22:52 -
Hasil Drawing Putaran Keempat Piala FA
Liga Inggris 5 Januari 2014, 22:01 -
Agen Bantah Inter Akan Pulangkan Wallace
Liga Italia 5 Januari 2014, 13:28 -
Bayern Bantah Akan Datangkan David Luiz
Liga Eropa Lain 5 Januari 2014, 12:49
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39