Manfaatkan Keadaan, Juve Didesak Lepas Vidal
Editor Bolanet | 6 Agustus 2014 14:50
- Mantan bos Palermo dan Napoli, Bortolo Mutti, mendesak untuk melepas Arturo Vidal ke Manchester United di musim panas ini. Pasalnya, kesepakatan tersebut bakal membuat klub mendapatkan keuntungan yang luar biasa besar.
Juve mendapatkan Vidal dengan nilai transfer 10,5 juta euro di tahun 2011. Sedangkan saat ini, pemain asal Chile itu diyakini memiliki nilai tak kurang dari 60 juta euro.
Vidal pergi? Itu adalah kemungkinan yang bisa saja terjadi. Dihadapkan dengan proposal seperti itu, semuanya amat bagus menurut saya. Anda tidak bisa berasumsi bahwa pemain yang akan bermain tahun depan akan sama dengan tahun sebelumnya, meski Vidal adalah sosok yang amat berkualitas, tutur Mutti menurut laporan Tutto Juve.
Kesempatan untuk mendapatkan banyak uang dari pemain tersebut juga merupakan alasan tambahan yang bagus. Ada akan ada cukup banyak uang untuk mendatangkan Vidal yang lain. Bagi saya, ini adalah kesempatan yang bagus dan saya harap Juve tak melewatkannya, pungkasnya.
Vidal kini sedang berada di Jakarta untuk mengikuti tur pra-musim Juventus. [initial]
(tut/rer)
Juve mendapatkan Vidal dengan nilai transfer 10,5 juta euro di tahun 2011. Sedangkan saat ini, pemain asal Chile itu diyakini memiliki nilai tak kurang dari 60 juta euro.
Vidal pergi? Itu adalah kemungkinan yang bisa saja terjadi. Dihadapkan dengan proposal seperti itu, semuanya amat bagus menurut saya. Anda tidak bisa berasumsi bahwa pemain yang akan bermain tahun depan akan sama dengan tahun sebelumnya, meski Vidal adalah sosok yang amat berkualitas, tutur Mutti menurut laporan Tutto Juve.
Kesempatan untuk mendapatkan banyak uang dari pemain tersebut juga merupakan alasan tambahan yang bagus. Ada akan ada cukup banyak uang untuk mendatangkan Vidal yang lain. Bagi saya, ini adalah kesempatan yang bagus dan saya harap Juve tak melewatkannya, pungkasnya.
Vidal kini sedang berada di Jakarta untuk mengikuti tur pra-musim Juventus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Tertarik Beri Peran Lebih Menyerang Kepada Pogba
Liga Italia 5 Agustus 2014, 21:34 -
Dunga Heran Milan Ingin Lepas Robinho
Liga Italia 5 Agustus 2014, 21:14 -
Juve Latihan Terbuka, Pirlo 'Diserang' di GBK
Bola Indonesia 5 Agustus 2014, 21:00 -
Liga Italia 5 Agustus 2014, 20:55
-
Fanatisme Juventini Indonesia Meriahkan Latihan Terbuka Juve
Bola Indonesia 5 Agustus 2014, 20:42
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39