Mancini Tak Punya Rencana Reuni Dengan Balotelli
Editor Bolanet | 30 Januari 2015 00:49
Balotelli memang sedang kesulitan di Liverpool. Sampai sejauh ini pemain asal Italia itu tak kunjung memberikan kontribusi maksimal di Anfield. Akibatnya manajer Brendan Rodgers kerap menaruh Balotelli di bangku cadangan.
Berdasarkan rumor yang berkembang, Mancini dikabarkan ingin menarik Balotelli ke Giuseppe Meazza pada bulan Januari ini untuk menyelamatkan karirnya. Namun pelatih berusia 50 tahun itu rupanya belum membutuhkan tenaga Balotelli.
Saya suka Mario. Saya suka Mario sebagai seorang pria, saya suka Mario sebagai pemain. Saya berharap dia bisa bermain dengan baik di Liverpool. Dia punya beberapa masalah tapi dia punya kualitas hebat. Saya berharap dia bisa membantu Liverpool, ujar Mancini kepada Sky Sports.
Saya pikir Italia sulit buat dia saat ini. Bukan untuk saya karena saya tidak punya masalah, tetapi dengan situasi semuanya. Saya pikir sangat penting dia fokus dengan Liverpool saat ini. Liverpool adalah klub hebat, dia memiliki seorang manajer yang baik dan penting baginya bermain dengan baik untuk Liverpool.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Optimis Liverpool Bisa Tembus Empat Besar
Liga Inggris 29 Januari 2015, 23:26 -
Agen: Balotelli Tetap di Liverpool
Liga Inggris 29 Januari 2015, 21:19 -
Terseret Ombak, Bikini Istri Jamie Redknapp Melorot
Open Play 29 Januari 2015, 19:52 -
Coutinho Asah Kemampuan Bobol Gawan Lawan
Liga Inggris 29 Januari 2015, 18:17 -
Costa Dihukum, Fans Chelsea Minta Bintang Tottenham Juga Diadili
Liga Inggris 29 Januari 2015, 16:02
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39