Mancini, Pakarnya Coppa Italia
Editor Bolanet | 22 Januari 2015 14:28
Mancini adalah pakarnya Coppa Italia. Dia sudah sepuluh kali menjuarainya. Enam kali mantan striker Italia itu mengangkat trofi Coppa sebagai pemain dan empat kali sebagai pelatih, termasuk dua gelar pada periode pertamanya menangani Nerazzurri 2004-2008 silam.
6 Gelar Mancini di Coppa Italia sebagai pemain
Sampdoria (4): 1984/85, 1987/88, 1988/89, 1993/94
Lazio (2): 1997/98, 1999/00.
4 Gelar Mancini di Coppa Italia sebagai pelatih
Fiorentina (1): 2000/01
Lazio (1): 2003/04
Inter Milan (2): 2004/05, 2005/06.
Target Mancini membawa Inter juara Coppa Italia musim ini semakin dekat pada kenyataan usai menyingkirkan di babak 16 besar. Mancini mengantarkan Inter menumbangkan mantan klubnya 2-0 di Giuseppe Meazza dan lolos ke perempat final. [initial]
Klik Juga:
- Galeri Coppa Italia: Inter Tendang Sampdoria
- Galeri Coppa Italia: Fiorentina Hapus Atalanta
- Galeri Coppa Italia: Roma, 114 Menit Singkirkan Empoli
- Galeri Coppa Italia: Milan Jinakkan Sassuolo
- Galeri Coppa Italia: Lazio Tumbangkan Torino
- Galeri Coppa Italia: Parma Eliminasi Cagliari
- Doppietta Kedua Gomez Buat Fiorentina
- Mancini Puas Dengan Kombinasi Shaqiri dan Podolski
- Kelegaan Iturbe
- Mancini Ingin Sabet Trofi Coppa Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 21 Januari 2015, 07:28
-
Suso Siap Jalani Debut Lawan Lazio
Liga Italia 21 Januari 2015, 02:35 -
Performa Tandang Napoli Membaik
Liga Italia 20 Januari 2015, 12:53 -
Mertens, Kreator Assist Napoli Paling On-fire
Liga Italia 20 Januari 2015, 12:19 -
Mimpi Buruk Lazio Bernama Higuain
Liga Italia 20 Januari 2015, 11:52
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39