Mancini Minta Fans Inter Bersabar
Editor Bolanet | 20 Januari 2015 22:43
Mancini baru menangani Inter sejak pertengahan November lalu. Tugasnya pun cukup berat, yakni membiasakan para penggawa Nerrazurri agar lepas dari pakem 3-5-2 yang sebelumnya diterapkan oleh Walter Mazzarri.
Ia juga dituntut untuk membuat Inter tampil lebih solid, berprestasi dan masuk kualifikasi Eropa lagi, alias menempati posisi ketiga klasemen di akhir musim nanti. Proses tersebut jelas tak mudah. Oleh karena itulah, Mancini berharap para fans mau bersabar menunggu hasil kerja kerasnya terlihat.
Saya rasa penting untuk selalu bekerja keras, dan kadang kala sebuah tim membutuhkan waktu sedikit lama agar bisa tampil apik. Anda tak bisa mengubah sesuatu secara instan, tuturnya pada Tiki Taka.
Di setiap situasi, Anda harus bisa melihat sisi positifnya dan tak berkecil hati ketika ada sesuatu hal yang berjalan salah. Liga ini masih panjang. Jadi saya yakin kami bakal bisa masuk Liga Champions, baik dengan cara finis di posisi ketiga maupun dengan rute lain, tegas Mancini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Tahun 2016 Tevez Akan Kembali ke Boca'
Liga Inggris 19 Januari 2015, 23:26 -
Medel: Inter Masih Bisa Finis di Posisi Tiga
Liga Italia 19 Januari 2015, 23:13 -
Milan Krisis, Berlusconi Panggil Inzaghi
Liga Italia 19 Januari 2015, 23:01 -
Allegri Nyatakan Menyerah Kejar Sneijder
Liga Italia 19 Januari 2015, 22:54 -
Agen: Sneijder Mustahil ke Juventus
Liga Italia 19 Januari 2015, 22:33
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39