Mancini Menyerah Kejar Eropa
Editor Bolanet | 17 Mei 2015 05:23
- Inter Milan takluk 1-2 menjamu sang juara di giornata 36 Serie A 2014/15, Sabtu (16/5). Dengan kekalahan ini, pelatih Roberto Mancini pun mengisyaratkan bahwa Inter sudah tak bisa finis di zona Eropa.
Peluang Inter menembus enam besar memang belum resmi musnah. Namun, nasib mereka kini sangat tergantung pada para rival.
Kami sebenarnya tak boleh kalah di laga ini demi Liga Europa, kata Mancini seperti dikutip AFP.
Hasilnya tidak sesuai harapan kami. Untuk menang, kami harus mencetak gol demi gol. Sayangnya, kami kurang tajam, imbuhnya.
(afp/gia)
Peluang Inter menembus enam besar memang belum resmi musnah. Namun, nasib mereka kini sangat tergantung pada para rival.
Kami sebenarnya tak boleh kalah di laga ini demi Liga Europa, kata Mancini seperti dikutip AFP.
Hasilnya tidak sesuai harapan kami. Untuk menang, kami harus mencetak gol demi gol. Sayangnya, kami kurang tajam, imbuhnya.
Masih ada dua laga tersisa. Namun, melihat perolehan angka tim-tim di atasnya, Inter mungkin harus berharap keajaiban. [initial]
Klik Juga:
- Juventus Mau Terus Menang Demi Barcelona
- Kerja Sama Tim, Kunci Kemenangan Juventus
- Morata: Juventus Selalu Mau Menang
- Mancini: Bagus Saja Tak Cukup Lawan Juventus
- Selebrasi 'Like a Boss' Alvaro Morata
- Allegri Puji Pemain Setelah Menang Derby D'Italia
- Highlights Serie A: Inter Milan 1 vs 2 Juventus
- Hasil Inter Milan vs Juventus: Skor 1-2
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Orang Nomor Satu Prancis Siap Bantu PSG Gaet Pogba
Liga Eropa Lain 16 Mei 2015, 23:50 -
Simeone Tak Terkejut Juventus Masuk Final
Liga Champions 16 Mei 2015, 22:50 -
Enrique: Juve Akan Jadi Lawan yang Sulit
Liga Champions 16 Mei 2015, 19:58 -
Liga Spanyol 16 Mei 2015, 18:10
-
Allegri: Barcelona Hampir Pasti Juara
Liga Champions 16 Mei 2015, 14:14
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39