Mancini Akui Sulit Kalahkan Napoli
Editor Bolanet | 8 Maret 2015 01:53
Inter saat ini tercecer di papan tengah dengan 35 angka. Nerazzurri tertinggal sepuluh poin dari Napoli di batas tiga besar.
Ini akan menjadi laga yang sangat berat melawan tim hebat. Sulit untuk membawa pulang hasil positif, kata Mancini seperti dilansir Football Italia.
Namun, kami bertekad menampilkan permainan terbaik melawan tim besar seperti Napoli, tim yang unggul dari kami di klasemen. Jika bisa menang, itu akan memberi kepercayaan diri yang luar biasa bagi kami di laga-laga berikutnya, imbuh Mancini.
Dalam laga sebelumnya, Inter ditekuk Fiorentina 0-1 dan Napoli tertahan dengan skor 1-1 di kandang Lazio. Pada pertemuan pertama melawan Napoli musim ini, Inter cuma bermain seri 2-2 di Giuseppe Meazza. Inter juga disingkirkan Napoli di perempat final Coppa Italia. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tukar Tambah Salah-Cuadrado, Fiorentina Merasa Untung Besar
Liga Italia 7 Maret 2015, 17:15 -
Pedro Rodriguez Masuk Radar Inter Milan
Liga Spanyol 7 Maret 2015, 15:20 -
Liga Inggris 7 Maret 2015, 12:00
-
Preview & Prediksi Serie A: Napoli vs Inter Milan
Liga Italia 7 Maret 2015, 07:47 -
Data dan Fakta Serie A: Napoli vs Inter Milan
Liga Italia 7 Maret 2015, 06:50
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39