Mancini Akui Empoli Bisa Jadi Lawan Yang Menyulitkan
Editor Bolanet | 5 Januari 2016 23:25
Setelah melakoni liburan musim dingin, kompetisi Serie A akan bergulir lagi mulai akhir pekan ini. Inter, yang saat ini jadi pemuncak klasemen, dijadwalkan untuk bersua dengan Empoli yang kini ada di peringkat delapan.
Inter jelas diunggulkan kali ini mengingat kualitas pemain dan permainan yang mereka miliki. Namun Mancini tak mau gegabah menghadapi laga yang dilangsungkan di stadion Carlo Castellani tersebut. Sebab tim asuhan Marco Giampaolo merupakan tim yang bagus.
Biasanya ini bukanlah periode yang sederhana. Bermain lawan Empoli selalu rumit dan mereka tampil sangat baik, seru Mancini seperti dilansir Football Italia.
Pelatih berusia 51 tahun itu kemudian memberikan bocoran terkait siapa saja pemain yang akan ia turunkan sebagai starter di laga tersebut.
Beberapa pemain yang bermain besok? Handanovic, Miranda, Murillo, Medel dan Ljajic, ungkapnya. [initial]
Baca Juga:
- Benitez Ulangi Kesalahan Saat di Inter Milan
- Menurut Mancini, Pembicaraan Soal Scudetto Masih Prematur
- Mancini Dukung Zidane Sukses di Madrid
- Mancini Tegaskan Brozovic Akan Tetap Bersama Inter
- Pupusnya Harapan Arsenal Dapatkan Brozovic
- Sulit Kejar Lavezzi, Inter Incar Eder
- Inter Resmi Perpanjang Kontrak Handanovic
- Empoli vs Inter, Kontradiksi Gaji Dua Pelatih
- Inter Mulai Negosiasi dengan Pablo Zabaleta
- Data dan Fakta Serie A: Empoli vs Inter Milan
- Prediksi Empoli vs Inter Milan 7 Januari 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sampdoria Boyong Eks Playmaker Inter Milan
Liga Italia 4 Januari 2016, 17:30 -
Demi Ever Banega, AC Milan Rela Jual Enam Pemain
Liga Italia 4 Januari 2016, 17:26 -
Tendang Neto, Juventus Incar Federico Marchetti
Liga Italia 4 Januari 2016, 17:21 -
10 Koreografi Terbaik Dari Serie A Tahun 2015
Editorial 4 Januari 2016, 15:20 -
Isco ke Juve Tergantung Gundogan
Liga Spanyol 4 Januari 2016, 14:12
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39