Man of the Match Juventus vs Cagliari: Cristiano Ronaldo
Serafin Unus Pasi | 22 November 2020 05:07
Bola.net - Cristiano Ronaldo terpilih menjadi man of the match pertandingan Juventus vs Cagliari versi Bola.net.
Kapten Timnas Portugal itu menjadi starter di laga ini. Ia berduet dengan Alvaro Morata di ujung tombak Si Nyonya Tua.
Juventus yang tampil dominan di laga ini sempat kesulitan untuk menembus pertahanan rapat Cagliari. Namun akhirnya gol Cristiano Ronaldo di menit 38 sukses membuat Juventus unggul.
Empat menit berselang, Ronaldo kembali mencatatkan namanya di papan skor, dan memastikan Juventus menang 2-0 atas Cagliari.
Dengan kontribusinya itu, kami rasa Ronaldo layak menyandang gelar man of the match pertandingan ini.
Simak Statistik Ronaldo selengkapnya di bawah ini.
Statistik Ronaldo
Ronaldo sendiri mencatatkan total lima tembakan di pertandingan ini.
Dari lima tembakan tersebut, dua di antaranya on target dan menjadi gol. Sementara satu tembakan melebar dari sasaran dan dua tembakan di blok.
Ronaldo juga membuat satu percobaan dribble di pertandingan ini.
Saingi Zlatan
Berkat dua gol ini, Cristiano sudah mengoleksi total delapan gol di delapan pertandingan Serie A musim ini.
Jumlah golnya ini menyamai jumlah gol Zlatan Ibrahimovic. Keduanya sama-sama pencetak gol terbanyak sementara di Serie A musim ini.
Ronaldo sendiri sejauh ini berkontribusi 57% dari gol Juventus di Serie A.
Laga Berikutnya
Juventus akan kembali beraksi di Liga Champions pada tengah pekan nanti.
Mereka akan menghadapi Ferencvaros pada hari Rabu (25/11) dini hari nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reuni Ancelotti dan Khedira di Everton? Lupakan Saja
Liga Inggris 21 November 2020, 15:33 -
Jadwal dan Siaran Juventus vs Cagliari Dini Hari, 22 November 2020
Liga Italia 21 November 2020, 09:30 -
Christian Vieri dan Antonio Cassano Sepakat: Inter Milan akan Juara Musim Ini
Liga Italia 21 November 2020, 05:30 -
Tutup Mata Soal Chelsea, Juventus Tahu Kualitas Alvaro Morata Sejak Lama
Liga Italia 21 November 2020, 03:39 -
Fantasi Maut Trincao: Lihat Messi dan Ronaldo Main Bareng di Satu Tim
Liga Spanyol 21 November 2020, 02:17
LATEST UPDATE
-
Jerman Main Trik Sepak Pojok! Cetak Gol dan Permalukan Italia
Piala Eropa 24 Maret 2025, 08:15 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Semifinal UEFA Nations League 2024/2025
Liga Eropa UEFA 24 Maret 2025, 08:06 -
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2024/2025
Liga Inggris 24 Maret 2025, 07:54 -
Balotelli Ejek Dzeko Gara-Gara Luka Parah saat Bela Timnas Bosnia-Herzegovina
Piala Dunia 24 Maret 2025, 07:24 -
Danilo Semprot Agennya Gara-Gara Komentar Negatif soal Pelatih Baru Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 07:22 -
Hasil Prancis vs Kroasia: Skor 2-0 (agg 2-2, 5-4 pen)
Piala Eropa 24 Maret 2025, 06:26 -
Juventus Menyesal Pilih Thiago Motta Sebagai Pelatih?
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:25 -
Istri Thiago Motta Angkat Bicara Usai Pemecatan Suaminya dari Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:17 -
Inter Berharap Sejarah Terulang Setelah Juventus dan Milan Pecat Pelatih
Liga Italia 24 Maret 2025, 06:01 -
Rekor Buruk Thiago Motta Jadi Faktor Utama Pemecatan
Liga Italia 24 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39