Man of the Match Atalanta vs AC Milan: Sandro Tonali
Ari Prayoga | 4 Oktober 2021 03:55
Bola.net - Sandro Tonali terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Serie A 2021/22 giornata ketujuh yang mempertemukan Atalanta dengan AC Milan, Senin (4/10/2021) dini hari WIB.
Milan sukses memenangi laga ini dengan skor 3-2. Tiga gol kemenangan Milan masing-masing diciptakan oleh Davide Calabria, Sandro Tonali, dan Rafael Leao. Sementara itu, dua gol Atalanta dicetak oleh Mario Pasalic.
Berkat hasil ini, Milan untuk sementara menempati peringkat dua dengan poin 19, sedangkan Atalanta menduduki posisi kedelapan dengan poin 11.
Aksi Impresif Sandro Tonali
Tonali tampil impresif pada laga ini. Selain mencetak satu gol, gelandang 21 tahun itu juga sukses mencatatkan akurasi umpan mencapai 89 persen.
Selain itu, Tonali juga tercatat dua kali melakukan dribble sukses, sekali memenangi duel udara, dan sekali melayangkan tekel sukses.
Berkat performanya ini, Tonali pun mendapat rating 8,8 dari WhoScored, tertinggi dibanding pemain lainnya.
Klasemen Serie A
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gasperini Beber Kunci Kekalahan Atalanta dari AC Milan
Liga Italia 4 Oktober 2021, 20:22 -
Osimhen Pimpin Rombongan Napoli di Sebelas Terbaik Serie A September
Liga Italia 4 Oktober 2021, 18:36 -
Kata Di Canio Terkait Penampilan Tonali Bersama Milan: Alternatif Berkualitas!
Liga Italia 4 Oktober 2021, 17:39 -
Legenda Milan Ini Takjub Lihat Perkembangan Tonali
Liga Italia 4 Oktober 2021, 16:28
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39