Man of the Match AC Milan vs Spezia: Rafael Leao
Ari Prayoga | 18 Januari 2022 04:40
Bola.net - Rafael Leao terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Serie A 2021/22 giornata 22 yang mempertemukan AC Milan kontra Spezia, Selasa (18/1/2022) dini hari WIB.
Milan harus mengakui keunggulan Spezia 1-2. Bermain di kandang sendiri, Rossoneri sempat memimpin lebih dahulu lewat gol Rafael Leao.
Namun, Spezia berhasil membalikkan kedudukan di babak kedua, masing-masing berkat aksi Kevin Agudelo menit ke-64 dan gol Emmanuel Gyasi di detik terakhir laga.
Performa Apik Rafael Leao
Terlepas kekalahan yang diderita Milan, Leao menunjukkan performa luar biasa pada laga ini, termasuk lewat satu gol yang ia ciptakan di akhir babak pertama.
Leao berkali-kali meneror pertahanan Spezia. Secara keseluruhan, Leao tercatat melepas empat tembakan, dua di antaranya tepat sasaran.
Selain itu, Leao juga empat kali memberikan umpan kunci bagi rekannya dan enam kali meliuk-liuk melakukan dribble sukses untuk membongkar pertahanan lawan.
Klasemen Serie A
Sumber: WhoScored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sip! Alessio Romagnoli Kini Negatif COVID-19 dan Segera Perkuat Milan Lagi
Liga Italia 17 Januari 2022, 18:43 -
Data dan Fakta Serie A: AC Milan vs Spezia
Liga Italia 17 Januari 2022, 09:01 -
Milan dan Inter Saling Berebut Gelandang Lazio
Liga Italia 16 Januari 2022, 20:14 -
Prediksi AC Milan vs Spezia 18 Januari 2022
Liga Italia 16 Januari 2022, 10:01 -
Setelah Kalah dari AC Milan, Andriy Shevchenko Resmi Dipecat Genoa
Liga Italia 16 Januari 2022, 04:23
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39