Maldini Pengaruhi Silva?
Editor Bolanet | 13 Juni 2012 23:45
Berita miring berhembus terkait kepindahan Silva dari Milan ke PSG. Kabarnya, legenda hidup Rossoneri, Paolo Maldini, turut campur dalam rencana kepindahan bek tangguh asal Brasil itu. Maldini disebut-sebut sebagai salah satu tokoh yang meyakinkan Silva untuk melanjutkan karirnya di Prancis.
Akan tetapi, pria yang mengakhiri karirnya bersama Milan di tahun 2009 ini menampik berita tersebut. Ia menyatakan bahwa ia sama sekali tidak ada hubungannya dengan kepindahan Silva. Malahan, Maldini sangat menyayangkan rencana Silvio Berlusconi yang ingin menjual bek berusia 27 tahun ini.
Saya tidak mengerti kenapa nama saya terus dikaitkan dengan masalah ini, ungkap Maldini. Setiap kali PSG dibicarakan, nama saya selalu ada di dalamnya.
Saya tidak memiliki peran di PSG dan saya juga tidak pernah ditawari. Saya berada di Paris pada Januari kemarin karena Saya dan Leonardo ingin memberikan kejutan kepada Ancelotti sebelum pertandingan pertamanya.
Saya tidak pernah mempengaruhi Thiago Silva untuk meninggalkan MIlan. Dan saya tidak punya alasan mengapa saya harus melakukannya: Saya adalah penggemar klub ini dan saya harap dia akan tetap tinggal. (gaz/bgn)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Braida: Tenang Saja, Milan Takkan Jual Silva
Liga Italia 12 Juni 2012, 23:00 -
PSG Beli Thiago Silva 50 Juta Euro Dari Milan
Liga Italia 12 Juni 2012, 14:03 -
Liga Eropa Lain 7 Juni 2012, 05:30
-
Ibrahimovic: Kepindahan ke PSG Hanya Rumor
Liga Italia 6 Juni 2012, 22:45 -
Jersey Home PSG Musim 2012-2013
Open Play 1 Juni 2012, 11:15
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39