Maicon Masih Mungkin Dilego Inter
Editor Bolanet | 28 Agustus 2012 12:20
Musim ini defender gaek berusia 31 tahun tersebut menjalani setahun terakhir dalam kontraknya. Dan namanya sudah tak masuk dalam skuad yang akhir pekan kemarin mengalahkan tuan rumah 3-0.
Jika ia bertahan, saya akan senang tapi itu masalah individual. Ia masuk tahun terakhir dalam kontraknya. Inter dan Maicon punya hubungan yang indah dan ini bukan tentang seberapa harganya. Kita lihat saja perkembangannya, ucap Stramaccioni.
Mantan bek itu sudah dikaitkan dengan sejumlah tim macam Manchester City, dan Real Madrid musim pana ini. Jika kontraknya tak diperpanjang Nerazzurri, maka bulan Juni tahun depan ia akan melenggang dari Giuseppe Meazza dengan gratis. (foti/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menyeberang ke Inter, Cassano Serang Petinggi Milan
Liga Italia 27 Agustus 2012, 14:50 -
Stramaccioni Puas Dengan Start Sempurna Inter
Liga Italia 27 Agustus 2012, 11:10 -
Liga Italia 27 Agustus 2012, 07:47
-
Review: Tiga Gol dan Tiga Angka Untuk Inter Milan
Liga Italia 27 Agustus 2012, 04:01 -
Pereira: Gabung Inter Terasa Mimpi
Liga Italia 25 Agustus 2012, 23:00
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39