Mahrez Sulit, Roma Kini Incar Juan Mata?
Afdholud Dzikry | 4 Agustus 2017 09:25
Bola.net - - AS Roma dikabarkan memiliki rencana untuk mendatangkan winger Manchester United, Juan Mata bila mereka gagal mendatangkan Riyad Mahrez dari Leicester City.
Sebagaimana diketahui, nama Riyad Mahrez memang menjadi target nomor satu AS Roma di bursa transfer musim panas ini sebagai pengganti Mohamed Salah yang hijrah ke Liverpool.
Namun negosiasi transfer ini berlangsung alot setelah Leiester menegaskan tak akan melepas Mahrez dengan harga yang murah.
Sebelumnya, Direktur Olahraga Roma, Monchi juga menegaskan bahwa mereka tak akan memenuhi keinginan Leicester dalam mematok harga Mahrez. Bahkan Monchi menegaskan bila Mahrez sulit, mereka akan mencari target lain.
Dan dilansir oleh Calciomercato, AS Roma kini mengalihkan perhatian mereka kepada gelandang Manchester United, Juan Mata yang mereka anggap sebagai alternatif ideal.
Winger asal Spanyol tersebut didatangkan Manchester United dari Chelsea pada Januari 2013, namun dirinya tak mendapatkan kepercayaan untuk bermain reguler di bawah arahan Jose Mourinho. Situasi tersebut coba dimanfaatkan oleh Roma untuk membujuknya meninggalkan Old Trafford.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Januzaj Simpan Dendam Pada Manchester United
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 20:29 -
Chelsea dan MU Diklaim Kandidat Kuat Juara EPL Musim Ini
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 14:57 -
MU Coba Datangkan Neymar sebelum Menuju PSG
Liga Spanyol 3 Agustus 2017, 13:54 -
Mourinho Tetapkan Target Gol Ambisius untuk Pogba
Liga Inggris 3 Agustus 2017, 13:00 -
Tendangan Keras Matic Rusak Kacamata Wanita Ini
Bolatainment 3 Agustus 2017, 12:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39