Maggio Fit Untuk Final Coppa Italia
Editor Bolanet | 30 April 2014 12:18
Maggio, 32, mendapat hantaman pada bagian dada ketika Napoli dikalahkan Porto 0-1 di Liga Europa bulan Maret lalu. Maggio lantas absen memperkuat Napoli sejak itu. Namun, dia sudah diberi lampu hijau untuk partai final kontra Fiorentina.
Dilansir Football Italia, kemarin (29/4), Maggio Bahkan telah kembali berlatih reguler dengan skuat Napoli.
Bagi Napoli, ini akan menjadi final Coppa Italia-nya yang ke-9, sedangkan Fiorentina melakoni finalnya yang ke-10.
Napoli adalah juara edisi 1962, 1976, 1987 dan 2012, sementara Fiorentina pernah berjaya di tahun 1940, 1961, 1966, 1975, 1996 serta 2001. [initial]
Klik Juga:
- Duo Attaccante Maut Serie A Satu Dekade
- Nomor 10 Superior Dalam Sejarah Calcio
- Jersey Jawara Serie A Milenium Kedua
- Tujuh Serie A Berebut Tiga Jatah Eropa
- EDITORIAL: Sumpah Setia Serigala-serigala Roma Pada Rudi Garcia
- EDITORIAL: Guardiola Tak Sadar Apa Yang Menghampirinya
- Final-final Liga Champions di Milenium Anyar
- Barisan Wasit Piala Dunia 2014
- Model-model Hot Paraguay 'Panaskan' Brasil 2014
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marotta Tolak Wacana Tukar Pogba Dengan Bale
Liga Italia 29 April 2014, 23:35 -
Thohir: Javier Zanetti Pensiun Akhir Musim Ini
Liga Italia 29 April 2014, 22:59 -
Thohir Ingin Punya Marek Hamsik di Inter
Liga Italia 29 April 2014, 22:37 -
Tevez Cuma Pikirkan Scudetto Bukan Top Skor
Liga Italia 29 April 2014, 18:40 -
Kaka Tegaskan Tak Ingin Tinggalkan Milan
Liga Italia 29 April 2014, 17:56
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39